Spesifikasi Hugo Boss 1513077 Chronograph - Pesona jam tangan tidak akan pernah lekang dari masa ke masa. Dahulu, jam tangan hanya di pandang sebagai alat penentu waktu. Namun seiring dengan kemajuan jaman dan perubahan lifestyle yang terus berkembang dan berinovasi dari masa ke masa maka jam tangan masa kini hadir dengan desain istimewa dalam balutan nuansa elegan dan mewah sehingga jam tangan juga dapat dipakai sebagai simbol yang mencerminkan karakter si pemakainya.
SPESIFIKASI HUGO BOSS 1513077
Brand HUGO BOSS
Model No. 1513077
Gender Man
Movement Quartz Battery
Case Round Stainless steel case
Glass Scratch resistant mineral crystals
Dial color Blue dial with Silver markers
Luminious Hands and markers
Strap Black genuine leather strap
Clasp Buckle
Water resistant 50M
Case thickness 14 mm
Case diameter 44 mm
Band width 20 mm
Remarks Date window display
Contrast logo and hands
2-Eye chronograph movement
Weight after packing approx. 500 gram
What's Inside Box 1x Hugo Boss 1513077 Chronograph Black Leather
1x Official Hugo Boss Warranty Card
1x Hugo Boss Watch Box